Soal UTS Sistem Distribusi (Semester I)

UJIAN TENGAH SEMESTER

Mata kuliah : Sistem Distribusi
Tanggal Ujian : 5 April 2012
Dosen : I Wayan Suriana, ST., MT

Pilih 4 (empat) soal yang saudara anggap mudah!
Soal :

1. Dalam penyaluran tenaga listrik dari pembangkit ke konsumen harus melalui jaringan transmisi dan distribusi. Jelaskan apa yang saudara ketahui tentang sistem distribusi dan jelaskan pula fungsi sistem distribusi tenaga listrik tersebut?

2. Dalam pendistribusian sistem tenaga listrik dari pembangkit sampai ke konsumen, dipasang trafo penaik tegangan (step up) dan trafo penurun tegangan (step down). Apa kegunaan dari transformator- transfomator yang dipasang pada sistem tersebut?

3. Listrik merupakan bentuk energi yang paling cocok dan nyaman bagi manusia modern. Sebutkan dan jelaskan bagian- bagian cara pendistribusian sistem tenaga listrik dari pusat pembangkit sampai ke konsumen?

4. Perkiraan kebutuhan energi listrik dapat dibedakan dalam beberapa kelompok beban, sebutkan dan jelaskan secara singkat kelompok- kelompok beban tersebut?

5. Sistem jaringan distribusi tenaga listrik dapat diklasifikasikan dari berbagai segi. Jelaskan dan sebutkan klasifikasi dari sistem distribusi tersebut?


Untuk request kunci jawabannya silakan kirim request anda ke susantojoko@aol.com

Buka tugas kuliah lainnya !



 
;